Our Journey
#ouramaZIngstoRIZ
“Kita bertemu tanpa rencana, tapi tumbuh dengan niat.
Dalam setiap proses, aku memilih kamu,
sebagai teman pulang dan tempat bertumbuh.”
— Nurinna Azizi, 2026
“Dari pertemuan sederhana, aku menemukan tujuan.
Aku memilihmu untuk berjalan bersama,
hari ini, esok, dan selamanya.”
— Rizky Dhesqian, 2026